PEMALANG – Ucapan selamat datang dan terimakasih disampaikan Bupati Pemalang H.Junaedi kepada Tim Penilai Lomba Apresiasi Bunda PAUD Tingkat Provinsi Jawa tengah Tahun 2016, Sabtu (20/8/2016) di Sasana Bhakti Praja Pemalang. Dalam sambutannya, bupati berharap kehadiran tim penilai di Kabupaten Pemalang dapat meningkatkan semangat dan motivasi para pengelola PAUD, untuk terus meningkatkan kualitas pengelolaan PAUD
Dapatkan update berita dan informasi terbaru setiap hari dari Pemerintah Kabupaten Pemalang. Mari bergabung di Channel Telegram "Pemerintah Kabupaten Pemalang", caranya klik link https://t.me/pemkabpemalang, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.
Pulosari Sukses Gelar FWG
Selanjutnya